Srimulyo Memanggil, "Daftarkan Dirimu Menjadi Calon Lurah Srimulyo! "
, 10 Februari 2020 09:23:55 WIB

Piyungan, (Srimulyo Post),- Siapkan dirimu untuk menjadi kandidat terbaik dalam Pemilihan Lurah Desa Srimulyo yang akan segera dilaksanakan dalam waktu dekat. Tahapan pelaksanaan serta peraturan perundang-undangan terkait penyelenggaraan pemilihan Lurah Desa Srimulyo dapat diunduh dalam tautan di bawah ini.
Artikel Terkini
-
KPU Melayani Tiga Kategori Pemilih
08 Februari 2019 11:18:22 WIB AdministratorDPT Pemilih yang telah terdaftar dalam DPT di suatu TPS dan menggunakan hak pilihnya di TPS yang sama. Pemilih ini (DPT) memilih dengan membawa form C.6 dan menunjukkan Identitas Kependudukan (KTP El). DPTb Daftar pemilih yang telah terdaftar dalam DPT di suatu TPS, yang karena keadaan ... ..selengkapnya
-
Yuk... Urus Surat Pindah Memilih Sebelum 17 Februari 2019!
08 Februari 2019 10:43:42 WIB AdministratorAlur Pertama Cek dan pastikan nama mu terdaftar sebagai pemilih di http://lindungihakpilihmu.kpu.go.id Lapor ke PPS atau KPU Kab. Bantul dengan membawa KTP El. Mendapatkan formulir A.5 Lapor ke PPS atau KPU Kabupaten Bantul. Alur Kedua Lapor ke PPS atau KPU Kabupaten Bantul dengan membawa KTP EL ... ..selengkapnya
-
Surat Suara yang Diterima Saat Pindah Memilih
08 Februari 2019 10:14:48 WIB AdministratorSatu Surat Suara ( 1 ) Jika pindah keluar DI Yogyakarta atau ke Luar Negeri, maka berhak mendapatkan satu surat suara. Surat suara ini hanya bisa untuk memilih dalam pemilihan Presiden dan Wakil Presiden. Tiga Surat Suara ( 3 ) Mendapatkan 3 surat suara jika: pindah ke Kecamatan lain di Bantul ya... ..selengkapnya
-
Ribuan Sertifikat Selesai Akhir Maret
-
Antusias Warga Untuk Dekat dengan Bupati Bantul Drs. H. Suharsono
24 Januari 2019 11:34:07 WIB AdministratorPiyungan, (Srimulyo Post),- Kehadiran Bupati Bantul Drs. H. Suharsono menjadi kado tersendiri bagi warga Srimulyo saat menghadiri penyerahan sertifikat program PTSL di Pendopo Balai Desa Srimulyo Senin lalu (24/1/2019). Seusai berlangsungnya acara, warga yang didominasi oleh usia lanjut itu berkesem... ..selengkapnya
RPJMDes Desa Srimulyo
Srimulyo Desa Terbaik Partisipasi PTSL di Yogyakarta
Siaran RRI Narasumber Teknologi Informasi Desa
Download Aplikasi Pelayanan
Kunjungi Kami di Sini
Video Mars Desa Srimulyo
Kalender
Video Profil Desa
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENGUMUMAN KUA KECAMATAN PIYUNGAN
- Pesan Broadcast Puskesmas Piyungan
- Pj. Lurah & Kasi Pemerintahan : Fenomena “Mudik” di Tengah Deraan Virus Corona
- Menyusul Penyemprorotan Disinfektan Mandiri, Warga Ngelosari Bahu Membahu
- FPRB Srimulyo Dampingi Pengiriman Logistik APBN 4 Tenda Gulung
- FPRB Memantau Ada Pergerakan Tanah di Jolosutro Ketika Hujan Lebat
- Carik Srimulyo Nurjayanto, ST. : 6 Kebijakan Kilat Pemdes Hadapi Corona